Newsletter subscribe
Archive

DESA WISATA BANGKITKAN EKONOMI BALI

Posted: 27/07/2022 at 4:20 am   /   Seputar Bali

KEBERADAAN DESA WISATA DI BALI DIHARAPKAN MAMPU MEMBANGKITKAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT LOKAL. KEDEPANNYA, INDUSTRI PARIWISATA DI DESA DIHARAPKAN LEBIH MENGUTAMAKAN SUMBER DAYA MANUSIA YANG ADA DI DESA WISATA SETEMPAT.

1 Comment read more

MADE URIP SERAHKAN RP 1,252 MILIAR BUKA BIMTEK KOPI KINTAMANI

Posted: 27/07/2022 at 4:20 am   /   Seputar Bali

ANGGOTA DPR-RI DARI FRAKSI PDI PERJUANGAN, I MADE URIP, KEMBALI MELANJUTKAN KEGIATAN TURUN KE BAWAH UNTUK MENGGELAR AGENDA KEGIATAN BIMBINGAN TEKNIS (BIMTEK). KALI INI, WAKIL RAKYAT SEJUTA TRAKTOR YANG AKRAB DISAPA MU (BACA: EM-YU) ITU, MEMBUKA BIMTEK DENGAN TEMA “HILIRISASI PRODUK KOPI UNTUK MENINGKATKAN NILAI TAMBAH”, DI PRAMANA ZAHILL, KINTAMANI, BANGLI.

No Comments read more

GO DIGITAL UNTUK MEMBANTU PEMULIHAN EKONOMI NASIONAL

Posted: 27/07/2022 at 4:16 am   /   Seputar Bali

PERKEMBANGAN TEKNOLOGI YANG PESAT, TIDAK SAJA BERPENGARUH TERHADAP GAYA HIDUP MASYARAKAT. NAMUN, PERKEMBANGAN INI DIHARAPKAN PULA MAMPU MENDORONG PELAKU USAHA UMKM DALAM PERCEPATAN DIGITALISASI UMKM UNTUK PEMULIHAN EKONOMI NASIONAL (PEN).

1 Comment read more

3 SAPI DI TABANAN TERINDIKASI TERKENA PMK

Posted: 27/07/2022 at 4:15 am   /   Seputar Bali

3 EKOR SAPI MILIK PETERNAK DI DESA DEMUNG, KECAMATAN KEDIRI, KABUPATEN TABANAN, TERINDIKASI TERJANGKIT PENYAKIT MULUT DAN KUKU (PMK). SAPI TERSEBUT MENGALAMI GEJALA MENYERUPAI PMK, YAITU LUKA MELEPUH DAN MULUTNYA MENGELUARKAN BUSA.  

No Comments read more

PMK DI BALI 3L, VIRUS SULIT DIKENDALIKAN

Posted: 27/07/2022 at 4:14 am   /   Seputar Bali

PENANGANAN KASUS PENYAKIT MULUT DAN KUKU (PMK) DI BALI, DIKATAKAN SANGAT TERLAMBAT. PASALNYA, HINGGA SAAT INI TERNAK YANG TERTULAR ATAU YANG MAU DIPOTONG BERSYARAT MASIH MENUNGGU NEGOSIASI DI LAPANGAN.

No Comments read more

2 PEKAN TAMBAHAN KASUS COVID-19 BALI CAPAI 3 DIGIT

Posted: 27/07/2022 at 4:14 am   /   Seputar Bali

TAMBAHAN KASUS COVID-19 YANG DICATATKAN BALI PADA 25 JULI 2022, MASIH 3 DIGIT. UNTUNGNYA, JUMLAH TAMBAHAN SUDAH TURUN DIBANDINGKAN SEHARI SEBELUMNYA YANG MENCAPAI 149 ORANG.

No Comments read more