Seputar Bali
PENGUKUHAN PRAJURU DESA ADAT BONGAN PUSEH

KETUA MAJELIS MADYA DESA PEKRAMAN KABUPATEN TABANAN, I WAYAN TONTRA, MENGUKUHKAN PRAJURU BARU DESA ADAT BONGAN PUSEH – TABANAN MASA JABATAN TAHUN 2019 – 2024. KEGIATAN YANG BERLANGSUNG DI WANTILAN PURA DALEM SETEMPAT, DIHADIRI CAMAT TABANAN, PRAJURU LAMA, DAN TOKOH-TOKOH MASYARAKAT DESA BONGAN PUSEH.
Comments (0)