Seputar Bali
PLATFORM MERDEKA MENGAJAR

KEMENDIKBUD RISTEK MEMPERKENALAN SATU APLIKASI DIGITAL BERBASIS ANDROID KEPADA GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN, YAKNI PLATFORM MERDEKA MENGAJAR (PMM). KEHADIRAN PMM MEMBERIKAN KANAL DIGITAL BAGI GURU UNTUK MENGAJAR, DAN BELAJAR JUGA SEBAGAI WAHANA UNTUK MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN KREATIVITAS DIGITAL GURU. NAMUN MAKSUD BAIK TERSEBUT BELUM SEPENUHNYA MAMPU MENCAIRKAN KEBEKUAN NIAT DIGITAL SEBAGIAN GURU, KARENA PMM MASIH BELUM DIMANFAATKAN SECARA MAKSIMAL.
Comments (0)