Seputar Bali
SINERGI POLDA BALI DENGAN DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA, KEPENDUDUKAN, DAN CATATAN SIPIL BALI
MEWUJUDKAN PELAYANAN PRIMA DI BIDANG ADMINISTRASI DENGAN POLA PELAYANAN MUDAH, CEPAT, TEPAT DAN TRANSPARAN, BERAWAL DARI DESA. DI TINGKAT PROVINSI SUDAH TERDATA TENTANG PERANGKAT DESA, DANA DESA SERTA DILAKUKAN PEMBINAAN DAN PENGAWASAN DANA DESA. HAL INI DISAMPAIKAN KEPALA DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA, KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL PROVINSI BALI PUTU ANOM AGUSTINA SIP.M.SI SAAT SILATURAHMI DENGAN POLDA BALI HARI SENIN, 8 MARET LALU.
Comments (0)