Seputar Bali
SMK PARIWISATA KERTAYASA GELAR TABLE MANNER COURSE
SEBAGAI BAGIAN DARI PROGRAM SEKOLAH, SMK PARIWISATA KERTAYASA UBUD – GIANYAR, MELAKSANAKAN PELATIHAN BERUPA TABLE MANNER COURSE BAGI SISWA BARU. PELATIHAN YANG DILAKSANAKAN DENGAN TETAP MENGIKUTI PROTOKOL KESEHATAN BERTUJUAN MENAMBAH WAWASAN DAN MENGENALKAN PARA SISWA KEPADA DUNIA KERJA. DENGAN DEMIKIAN, PARA SISWA MEMILIKI BEKAL AWAL SEBELUM MENGIKUTI PENDIDIKAN SELANJUTNYA.
Comments (0)