Seputar Bali
KODIM 1609/BULELENG GELAR DONOR PLASMA KONVALESEN

MENYAMBUT HUT KE-75 TNI, JAJARAN KODIM 1609/BULELENG MENGGELAR DONOR DARAH DI RSAD BULELENG. KALI INI, KEGIATAN DIFOKUSKAN PADA DONOR PLASMA KONVALESEN, YANG NANTINYA DIDONORKAN KEPADA PASIEN TERKONFIRMASI COVID-19 DENGAN GEJALA BERAT DAN KRITIS.
Comments (0)