Seputar Bali
MAKLUMAT KEPATUHAN PROKES KAPOLRI ANTISIPASI KLASTER BARU SAAT PILKADA

SEMPAT DIUNDUR KARENA PANDEMI COVID-19, PEMILIHAN KEPALA DAERAH (PILKADA) SERENTAK TAHUN 2020 AKHIRNYA TETAP DILAKSANAKAN PADA 9 DESEMBER. UNTUK MENGANTISIPASI KLASTER BARU, KAPOLRI MENGELUARKAN MAKLUMAT TENTANG KEPATUHAN TERHADAP PROTOKOL KESEHATAN DALAM PELAKSANAAN PEMILIHAN TAHUN 2020.
Comments (0)