Seputar Bali
KUNJUNGAN KERJA, GUBERNUR BALI MELEPAS EKSPOR KAKAO KE JEPANG
GUBERNUR BALI, WAYAN KOSTER, MELAKUKAN KUNJUNGAN KERJA KE KABUPATEN JEMBRANA . SALAH SATU KEGIATANNYA MELEPAS EKSPOR BIJI KAKAO FERMENTASI KE JEPANG DI UPH AMERTA URIP, SUBAK ABIAN DWI MEKAR, DESA POH SANTEN – MENDOYO. GUBERNUR MENGATAKAN POTENSI PRODUKSI KAKAO DI KABUPATEN JEMBRANA CUKUP TINGGI. GUNA MENGEMBANGKAN POTENSI TERSEBUT, PEMPROV BALI AKAN MEMFASILITASI DAN MEMBERIKAN DUKUNGAN UNTUK PEMBANGUNAN SEKTOR INI DARI HULU KE HILIR .
Comments (0)