Newsletter subscribe

Seputar Bali

DIGITALISASI EKONOMI KERAKYATAN, PARIWISATA KEDEPANKAN TRANSAKSI NONTUNAI

Posted: 15/07/2020 at 9:43 am   /   by   /   comments (0)

SEJAK DIBUKA SECARA BERTAHAP PARIWISATA BALI PADA 9 JULI 2020 LALU, BEBERAPA PERUBAHAN TERJADI DALAM PENERAPAN TRANSAKSI EKONOMI, KHUSUSNYA DI BIDANG PARIWISATA DI BALI. PEMERINTAH PROVINSI BALI GENCAR MELAKUKAN DIGITALISASI EKONOMI YANG BERBASIS KERAKYATAN. METODE TRANSAKSI PEMBAYARAN SECARA DIGITAL ATAU NONTUNAI MENJADI SALAH SATU KEBIJAKAN PEMERINTAH PROVINSI DALAM PENERAPAN PROTOKOL TATANAN KEHIDUPAN MASYARAKAT ERA BARU YANG AMAN DARI COVID-19.

Comments (0)

write a comment

Comment
Name E-mail Website