Seputar Bali
PERBARINDO BALI GELAR PELATIHAN SURVAILAN DAN SERTIFIKASI KOMPETENSI

DPD PERBARINDO BALI MELAKSANAKAN PELATIHAN BAGI PENGELOLA BPR. PELATIHAN YANG DIIKUTI OLEH 30 PESERTA YANG MERUPAKAN KOMISARIS DARI BPR. PELATIHAN BERTUJUAN UNTUK MENAMBAH PENGETAHUAN BARU SERTA SALING BERTUKAR INFORMASI TERKAIT PENGELOLAAN BPR DEMI EKSISNYA BANK PERKREDITAN RAKYAT KEDEPAN.
Comments (0)