Seputar Bali
TINGKATKAN KESADARAN CINTA PRODUK LOKAL

SERANGKAIAN RAYA GALUNGAN, PASAR KEMBALI DIBANJIRI OLEH BUAH IMPOR TERMASUK BUAH DARI TIONGKOK. MENURUT KEPALA DINAS PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN PROVINSI BALI, I WAYAN JARTA, MASUKNYA BUAH IMPOR DISEBABKAN KEBUTUHAN BUAH TINGGI, NAMUN BULAN FEBRUARI INI TIDAK ADA MUSIM BUAH DI BALI.
Comments (0)