Seputar Bali
AWALI TAHUN BARU 2020 DENGAN MELUKAT

BERBAGAI MACAM CARA BISA DILAKUKAN, UNTUK MERAYAKAN TAHUN BARU. SALAH SATUNYA ADALAH MENGUNJUNGI SALAH SATU OBJEK WISATA RELIGIUS DI DESA SANGEH, BADUNG, YAITU TIRTA PENGELUKATAN PANCORAN SOLAS TAMAN MUMBUL. SELAIN SEBAGAI TEMPAT MELASTI, TEMPAT TERSEBUT JUGA BISA UNTUK MELUKAT DENGAN 6 SUMBER MATA AIR ALAMINYA.
Comments (0)