Seputar Bali
PENYERAHAN SERTIFIKAT AKREDITASI KEARSIPAN BADUNG

PENGAWASAN KEARSIPAN PERLU DILAKUKAN UNTUK MEMPERTINGGI MUTU DAN KELAYAKAN PENGELOLAAN ARSIP. DALAM MEWUJUDKAN DAN MENJAMIN PENCIPTAAN ARSIP SESUAI DENGAN PERUNDANG-UNDANGAN, DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN KABUPATEN BADUNG MELAKUKAN PENYERAHAN SERTIFIKAT AKREDITASI KEARSIPAN. PENYERAHAN DILAKUKAN PLT KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA KEPADA KADIS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN KABUPATEN BADUNG.
Comments (0)