Seputar Bali
SEMINAR HASIL PENELITIAN LAPANGAN PARIWISATA 2019 MAHASISWA STPBI

MAHASISWA SEMESTER TUJUH DIPLOMA EMPAT MANAJEMEN PARIWISATA SEKOLAH TINGGI PARIWISATA BALI INTERNASIONAL, MENGGELAR SEMINAR HASIL PENELITIAN LAPANGAN PARIWISATA 2019 YANG BERTAJUK, MODEL PENGEMBANGAN WISATA MINAT KHUSUS DI DESA JULAH, KECAMATAN TEJAKULA, BULELENG. SEMINAR HASIL PENELITIAN ITU JUGA DIMAKSUDKAN, UNTUK MENAMBAH PENGALAMAN MAHASISWA BAGAIMANA PENGEMBANGAN SUATU DESTINASI WISATA DI DAERAH KHUSUSNYA PEDESAAN.
Comments (0)