Seputar Bali
TONGSIS JADI BARANG TERLARANG DI KABIN PESAWAT
PARA PELANCONG YANG GEMAR BERSWAFOTO ATAU SELFIE TAMPAKNYA HARUS MENYIMPAN TONGKAT NARSIS (TONGIS) MEREKA DI DALAM BAGASI SAAT BERLIBUR DENGAN SARANA TRANSPORTASI PESAWAT TERBANG. PETUGAS KEAMANAN SEPERTI DI BANDARA NGURAH RAI AKANG MELARANG HINGGA MENYITA TONGKAT SWAFOTO ATAU TONGSIS PARA PENUMPANG. LARANGAN INI JUGA BERLAKU UNTUK TRIPOD ATAU MONOPOD PEREKAM KAMERA ATAU VIDEO.
Comments (0)