Seputar Bali
MAHA BHOGA MARGA BEACH CLEAN UP DAY 2019

YAYASAN MAHA BHOGA MARGA DAN PERSEKUTUAN WANITA GEREJA KRISTEN PROTESTAN BALI MENGGELAR KEGIATAN BEACH CLEAN UP, BERTEMPAT DI PANTAI YEH GANGGA , TABANAN. KEGIATAN INI DI HADIRI OLEH 500 ORANG YANG TERDIRI DARI JEMAAT GEREJA , KELIAN BANJAR , DAN SELURUH MASYARAKAT DESA ADAT YEH GANGGA DAN KEPALA DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN TABANAN, MADE SUBAGIA .
Comments (0)