Seputar Bali
TERKAIT PROGRAM INDONESIA PINTAR, KLUNGKUNG KOMIT TINGKATKAN KUALITAS SDM

BUPATI KLUNGKUNG, I NYOMAN SUWIRTA, MENERIMA KUNJUNGAN ANGGOTA V BPK-RI, ISMA YATUN, DAN ANGGOTA KOMISI XI DPR-RI, I GUSTI AGUNG RAI WIRAJAYA, DI BALAI BUDAYA IDA DEWA AGUNG ISTRI KANYA – SEMARAPURA. KUNJUNGAN TERSEBUT TERKAIT PELAKSANAAN PROGRAM INDONESIA PINTAR (PIP) DI PROVINSI BALI YANG DIPUSATKAN DI KABUPATEN KLUNGKUNG.
Comments (0)