Seputar Bali
DESA SUMERTA KAJA GELAR FESTIVAL BULAN BAHASA BALI
DESA SUMERTA KAJA, KECAMATAN DENPASAR TIMUR MENGGELAR FESTIVAL BULAN BAHASA BALI DI PURA PUSEH DESA ADAT SUMERTA. KEGIATAN YANG BERLANGSUNG SEHARI DAN MELIBATKAN 6 DUSUN TERSEBUT DIBUKA PERBEKEL SUMERTA KAJA, WAYAN PURNA.
Comments (0)