Seputar Bali
DLHK BADUNG TARGET 2.000 UNIT BANK SAMPAH TAHUN 2020
DLHK BADUNG DI BAWAH KOMANDO KEPALA DINAS PUTU EKA MERTHAWAN, MENARGETKAN 2.000 BANK SAMPAH DI TAHUN 2020. HAL INI MERUPAKAN UPAYA MEWUJUDKAN KABUPATEN BADUNG SEBAGAI KABUPATEN BANK SAMPAH SEKALIGUS TERBAIK NASIONAL DALAM PENGELOLAAN DAN PENGURANGAN SAMPAH MELALUI BANK SAMPAH.
Comments (0)