Seputar Bali
KEBIJAKAN STRATEGIS DIIKUTI LANGKAH DAN KERJA BESAR

PEMPROV BALI MENGELUARKAN KEBIJAKAN STRATEGIS, YAKNI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 99 TAHUN 2018, TENTANG PEMASARAN DAN PEMANFAATAN PRODUK PERTANIAN, PERIKANAN, DAN INDUSTRI LOKAL BALI. PERGUB TERSEBUT MERUPAKAN SEBUAH KEPUTUSAN BESAR, YANG TENTUNYA HARUS DIIKUTI LANGKAH BESAR DAN KERJA BESAR. JIKA TIDAK DILAKUKAN, PERGUB TERSEBUT MENJADI KURANG BERMANFAAT.
Comments (0)