Seputar Bali
DIRGAHAYU HUT PWS KOTA DENPASAR IX TAHUN 2018
DALAM RANGKA MEMPERINGATI HUT KE-9 TAHUN 2018, PERHIMPUNAN WREDA SEJAHTERA (PWS) KOTA DENPASAR MENGGELAR TIRTA YATRA KE PURA ULUN DANU BERATAN DAN MENGUNJUNGI VISADHA ASHRAM DI DESA CANDI KUNING, BATURITI – TABANAN. PWS MERUPAKAN WADAH DARI PARA LANSIA UNTUK BERKIPRAH SESUAI BAKAT DAN KEMAMPUAN MENUJU WARGA SEJAHTERA, BAHAGIA, SEHAT JASMANI DAN ROHANI.
Comments (0)