Seputar Bali
KETUT MB SUARDHANA APRESIASI FORUM TRI HITA KARANA IMF-WB 2018
PRESIDEN RI, JOKO WIDODO ATAU YANG AKRAB DISAPA JOKOWI MENJELASKAN 3 MAKNA KEBAHAGIAAN DALAM FILOSOFI BALI KEPADA PARA INVESTOR. HAL INI DIJELASKAN PRESIDEN JOKOWI DALAM ACARA BERTAJUK “TRI HITA KARANA FORUM ON SUSTAINABLE DEVELOPMENT” DI SELA-SELA RANGKAIAN PERTEMUAN TAHUNAN IMF- WORLD BANK GROUP 2018 DI NUSA DUA – BADUNG.
Comments (0)