Seputar Bali
STPBI MENGGELAR SEMINAR WORLD TOURISM DAY 2018
MENDUKUNG KEGIATAN WORLD TOURISM DAY 2018 YANG DISELENGGARAKAN DISELURUH DUNIA, MAHASISWA D4 MANAJEMEN PARIWISATA SEKOLAH TINGGI PERHOTELAN BALI INTERNASIONAL (STPBI) MENYELENGGARAKAN SEMINAR YANG MENGAMBIL TEMA,ā€¯TOURISM AND THE DIGITAL TRANSFORMATIONā€¯. SEMINAR DISELENGGARAKAN DI KAMPUS STPBI BALI DI DENPASAR.
Comments (0)