Seputar Bali
LOMBA BALITA INDONESIA DI KECAMATAN DENPASAR UTARA
MENINGKATKAN PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG BALITA SEHAT DAN MEMBENTUK SUMBER DAYA MANUSIA UNGGUL DARI SEGI FISIK DAN MENTAL, LOMBA BALITA INDONESIA DIGELAR DI TINGKAT KECAMATAN DENPASAR UTARA. LOMBA DIBUKA CAMAT DENPASAR UTARA, I NYOMAN LODRA, DENGAN PELEPASAN BALON.
Comments (0)