Seputar Bali
BEM UNWAR MENGGELAR SEMINAR REGIONAL
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA UNIVERSITAS WARMADEWA MENGGELAR SEMINAR REGIONAL DENGAN MENGUSUNG TEMA “MEMBANGUN KEBHINEKAAN, KEBERAGAMAN, DAN ANTI RADIKALISME”, DI RUANG SIDANG SRI KESARI MANDAPA UNIVERSITAS WARMADEWA. SEMINAR DIBUKA OLEH KEPALA BAPPSIK UNWAR, I MADE ARTAWAN, YANG MEWAKILI REKTOR UNWAR. KEGIATAN DIHADIRI KETUA YAYASAN KESEJAHTERAAN KORPRI PROPINSI BALI, ANAK AGUNG GEDE OKA WISNUMURTI, YANG SEKLIGUS SEBAGAI NARASUMBER PADA SEMINAR.
Comments (0)