Seputar Bali
FH UNWAR GELAR STADIUM GENERALE “PLURALISME HUKUM AGRARIA”
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS WARMADEWA DALAM MENYAMBUT HARI PENDIDIKAN NASIONAL (HARDIKNAS) TAHUN 2018, MENGGELAR STADIUM GENERALE DENGAN TEMA, “PLURALISME HUKUM AGRARIA”, DI KAMPUS SETEMPAT. STADIUM GENERALE MENGHADIRKAN GURU BESAR HUKUM AGRARIA FH UGM, PROF. MARIA SUMARDJONO, SEBAGAI NARASUMBER.
Comments (0)