Seputar Bali
WANTIMPRES APRESIASI PENANGANAN SAMPAH
PENGELOLAAN SAMPAH DI KABUPATEN KLUNGKUNG MENJADI SUMBER ENERGI TERBARUKAN, MENDAPAT PERHATIAN DEWAN PERTIMBANGAN PRESIDEN (WANTIMPRES). ANGGOTA WANTIMPRES, SUHARSO MONOARFA, MELAKUKAN KUNJUNGAN SEKALIGUS MELIHAT 2 LOKASI PENGELOLAAN SAMPAH ATAU TEMPAT OLAH SAMPAH SETEMPAT (TOSS) DI DESA GUNAKSA DAN DESA TAKMUNG.
Comments (0)